Selamat datang di semutdesa.blogspot.com

Mengenal Sejarah Animasi

21 Februari 20132komentar

Animasi berasal dari bahasa Belanda yaitu Animate dan bahasa inggris animation atau animate yang artinya menghidupkan atau menggerakkan.

Film animasi adalah film yang membuat benda mati atau diam seperti gambar,mainan dll nampak seperti bergerak atau hidup.
Dasar animasi merupakan sebuah ilusi. Ilusi sendiri memiliki arti sebagai salah persepsi (ungkapan) terhadap rangsangan yang ditangkap oleh mata contoh Daun pisang bergerak dikira tangan yang melambai. Jadi ilusi pada film animasi adalah gambar yang tidak bergerak seolah-olah bergerak.
Sebuah pertanyaan mungkin datang ketika melihat perkataan diatas, Mengapa gambar yang diam bisa terlihat bergerak ? jawabannya adalah ketika gambar tsb ditampilkan secara beruntun dengan kecepatan tertentu gambar yang tadinya diam nampak bergerak hal ini terjadi akibat kelemahan mata kita yang membuat persepsi atau ilusi yang membuat mata kita terkecoh.
Kemampuan mata kita untuk mempertahankan citra visual kira-kira 1/10 detik.


Ditulis Oleh : semut blog

Christian angkouw Anda sedang membaca artikel tentang Mengenal Sejarah Animasi. Silahkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk menyertakan link dibawah ini sebagai sumbernya

:: Semut Desa Blog's::

Rate this posting:
{[['']]}
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Share this article :
Comments
2 Comments

+ komentar + 2 komentar

15 Maret 2013 pukul 08.09

Jadi tahu aku sekarang tentang sejarah animasi. Suppoer

2 April 2013 pukul 01.30

iya mas mkasih kunjungannya

Posting Komentar

Berkomentarlah yang Sehat :

* Gunakan kata-kata yang sopan
* No Spam
* No Pornografi
* No Sara


Silahkan berkomentar !!! Komentar anda inspirasi Semut Desa.

 

Copyright © 2021. Semut Desa Blog's - All Rights Reserved
Template Editor by Rendy Uye
Proudly powered by Blogger